Baik sektor apapun, tentunya promo menjadi salah satu hal yang paling ditunggu masyarakat. Pasalnya, kehadiran promo in seringkali memberikan keuntungan tersendiri bagi masyarakat yang mendapatkannya. Itulah mengapa di SEVA pusat mobil murah seringkali mengadakan promo-promo menarik yang pastinya sangat menguntungkan. Promo-promo ini bisa berupa voucher atau kupon potongan harga, hingga cahsback dan hadiah lainnya. Lantas, bagaimana cara mendapatkan promo ini?
-
Update Terus Situs SEVA
Cara pertama untuk mendapatkan promo dan diskon menarik dari SEVA adalah dengan terus melakukan pemantauan di situs seva.id. Seperti yang diketahui, di situs ini sudah menyediakan laman khusus untuk promo. Di mana ketika masa atau momen tertentu, halaman tersebut akan diisi dengan berbagai penawaran menarik yang sangat menguntungkan bagi masyarakat. Anda bisa mendapatkan promo lengkap dengan informasi promo, masa promo, keuntungan apa yang didapatkan, dan lain sebagainya melalui laman tersebut.
-
Berlangganan Newsletter
Selain untuk mendapatkan informasi terbaru, berlanggan newsletter pun bisa memberikan keuntungan, lho! Khususnya keuntungan ketika SEVA pusat mobil murah sedang mengadakan promo dan diskon menarik untuk masyarakat. Dengan berlangganan newsletter maka semua informasi akan disebar ke masyarakat. Tentunya Anda tidak bisa terus-terusan melihat situs seva, untuk mengakalinya Anda bisa memilih cara ini sehingga informasi promo bisa Anda dapatkan melalui berita yang dikirim langsung ke email Anda.
-
Update Social Media
Rupanya ada cara lain untuk mendapatkan promo menari dari seva.id, salah satunya dengan selalu update informasi di social media. Seperti yang kita tahu, masyarakat saat ini gemar sekali bercengkrama dengan media sosial. Anda bisa manfaatkan kebiasaan ini untuk mencari informasi promo menarik dari SEVA. Caranya pun dengan selalu mengikuti akun media sosial seva atau akun dealer rekanan dan partner dari SEVA. Dengan begitu, Anda bisa selalu up to date terhadap berita promo yang bisa didapatkan.
Dengan beberapa cara tersebut bisa menjadi jalan agar Anda tidak ketinggalan informasi tentang promo yang diadakan oleh SEVA pusat mobil murah. Semakin Anda update akan informasinya, semakin besar dan cepat untuk Anda mendapatkan keuntungannya.